Sat Reskrim Polres Sukabumi Lakukan Penyidikan Terhadap Korban Diduga Penganiayaan di Cikakak

    Sat Reskrim Polres Sukabumi Lakukan Penyidikan Terhadap Korban Diduga Penganiayaan di Cikakak
    Sat Reskrim Polres Sukabumi Lakukan Penyidikan Terhadap Korban Diduga Penganiayaan di Cikakak

    Sukabumi - Polres Sukabumi melaksanakan upaya penyidikan atas kematian R (40) warga Kampung Cicariang Desa Ridhogalih Kecamatan Cikakak Kabupaten Sukabumi Jawa Barat.

    Hal tersebut dikatakan oleh Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede melalui Kasi Humasnya Iptu Aah Saepul Rohman pada pernyataan siang hari ini. Jumat (28/04/23).

    " Pada siang ini  Bapak Kapolres, Kasat Reskrim dan kasi Dokkes hadir menyaksikan kegiatan otopsi terhadap korban dugaan penganiayaan dirumah sakit Sekarwangi Cibadak, " Jelas Aah kepada awak media.

    Menurut Aah, kegiatan otopsi tersebut merupakan rangkaian dari kegiatan penyidikan oleh Satuan Reskrim Polres Sukabumi.

    ' Setelah kegiatan otopsi ini, polisi akan mengantarkan korban kepada keluarganya dan sekaligus mengikuti kegiatan pemakamannya, ' pungkas Aah.

    Seperti diberitakan sebelumnya korban R (40) ditemukan tergeletak dipinggir jalan dalam kondisi terluka dan meninggal dunia dipinggir jalan di Kampung Cicariang Desa Ridhogalih.

    Menurut informasi R diduga dihakimi oleh massa karena dituduh telah melakukan pencurian.

    Polres Sukabumi Polda Jabar, Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede, AA DEDE Kabupaten Sukabumi, Sukabumi Kota.

    polres sukabumi polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Sukabumi Lakukan Penyidikan Terhadap...

    Artikel Berikutnya

    Asep Japar: Agar Pengairan Untuk Lahan Pertanian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Program Paslon Nomor Dua Asep Japar Andreas Pro Masyarakat dari Mulai Bedah Rumah dan Pengobatan Gratis
    Asep Japar Paslon Nomor Dua Diserbu Emak Emak Untuk Selfi dan Cicipi Produk UMKM Setempat
    Kapolres Sukabumi Kunjungi SDN Otista Palabuhanratu, Bagikan Makan Siang Gratis
    ambang Door to Door Bhabinkamtibmas Desa Bojongtugu Polsek Curugkembar Polres Sukabumi Meningkatkan Kesadaran Masyarakat tentang Kamtibmas dan Pencegahan Kejahatan
    Pengamanan Distribusi Logistik Pilkada 2024 Kotak Suara Tersegel Telah Tiba di PPK Kalibunder Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Monitoring Reses Anggota DPRD Sukabumi, Paoji Nurjaman, di Desa Cibadak: Warga Antusias Sampaikan Aspirasi Bersama Polsek Lengkong Polres Sukabumi
    Kegiatan Door to Door System Bhabinkamtibmas Polsek Kalapanunggal di Desa Mekarjaya
    Patroli Dialogis Polsek Palabuhanratu Berikan Imbauan Keamanan kepada Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Polsek Simpenan Laksanakan Kegiatan DDS dan Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
    Patroli Dialogis Polsek Gegerbitung Polres Sukabumi Jaga Kondusivitas Wilayah
    Bhabinkamtibmas Polsek Lengkong Laksanakan Giat Cooling System untuk Cegah Potensi Konflik Jelang Pemilu 2024
    Safari Subuh Berjamaah Polsek Parungkuda Polres Sukabumi Pererat Ukhuwah Islamiyah dan Silaturahmi Kamtibmas
    Kapolsek Palabuhanratu Lakukan Pembinaan Kepada Supir Angkot
    Himbauan Kepada Pengunjung Wisata Pantai Karanghawu Cisolok Polres Sukabumi: Bersama Ciptakan Ops Lilin Lodaya yang Aman
    Patroli Malam Polsek Cisolok Polres Sukabumi Memastikan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Sambang Warga Oleh Polsek Caringin Polres Sukabumi

    Ikuti Kami